Foto bersama saat pembukan pelatihan jurnalisme kampung |
Demikian diungkapkan oleh Kepala Badan Pemberdayaan Masyarakat dan Pemerintahan Desa (BPMPD) Kabupaten Landak, yang diwakili oleh Nikolaus, SH, saat membuka Pelatihan Wartawan Kampung Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat Mandiri Pedesaan (PNPM-MP) di Ngabang, Senin (18/12).
"Karena itu sudah saatnya pengalaman, wawasan dan pengetahuan wartawan desa ditingkatkan," kata Niko.
Kegiatan ini merupakan salah satu Ruang Belajar Masyarakat (RBM) pada program PNPM-MP, kabupaten Landak, tahun anggaran 2012.
Sementara itu Fasilitator PNPM-MP Kabupaten (Faskab) Landak, Yanuardi, ST, mengatakan kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan kapasitas para pelaku PNPM-MP di tingkat basis serta masyarakat yang peduli pada program ini. "Kami berharap,